Noordin M Top Di Pastikan Tewas Saat Penyergapan Di Solo

Noordin M Top dipastikan tewas saat penyergapan di Solo yang berlangsung tadi malam hingga tadi pagi. Selain karena fakta fisik bahwa salah satu mayat dari keempat korban tewas yang persis dengan Noordin M Top, kemudian selain itu fakta ditemukannya bom dan bahan peledak dan terdapatnya panglima tertinggi Noordin M Top, Urwah yang selalu mengikuti keberadaan Noordin M Top semakin meyakinkan Noordin M Top tewas ketika penyergapan di Solo.

Kepastian kematian Noordin M Top ini diberitakan di TV One dalam kabar siang. Wartawan TV One Cecep mengatakan informasi kepastian ini ia peroleh dari sumber-sumber yang dapat di percaya. Anda juga dapat mengikuti berita penyergapan Noordin M Top di Solo di TV One atau di Metro TV.

Baca Juga :

Penyergapan Teroris Di Kepuh Sari 4 orang tewas
Noordin M Top Tewas Di Desa Kepuh Sari

Komentar

Postingan populer dari blog ini

10 Tempat Yang Tidak Bisa Kamu Kunjungi

Musisi Pink Floyd Serukan Boikot Produk Israel

Clear upload file input field